Buku saku siswa ini berisikan tentang produk sehat dan tidak sehat, bahaya produk tidak sehat, pengganti makanan dan minuman tidak sehat, Warung Sehat. Penyusun berharap bahwa buku saku siswa ini dapat dijadikan sebagai acuan siswa agar dapat menjaga kesehatannya dan dapat mewujudkan generasi yang lebih sehat kedepannya.