Si Amed: Si Amed dan Idola

· hartelust zine
4.3
12 reviews
Ebook
20
Pages
Ratings and reviews aren’t verified  Learn More

About this ebook

Si Amed adalah anak SD yang sangat suka makan bakso bakar. Selain makan bakso bakar, Si Amed sangat suka bermain dan belajar. Belajar apapun, dimanapun, dengan siapapun. Karena ilmu memang seharusnya bisa ditemukan dimana-mana. Ada kisah menakjubkan saat Si Amed bertemu dengan para idolanya. Yuk baca ceritanya di komik ini!

Ratings and reviews

4.3
12 reviews

About the author

Mujiyono Sutarno atau lebih sering disapa dengan nama ‘Mujix’ adalah komikus kelahiran Boyolali, 22 Oktober 1988. Komikus lulusan Jurusan Televisi dan Film ISI Solo ini telah 'menelurkan' beberapa komik baik yang diterbitkan secara mandiri maupun melalui penerbit. Karya komiknya yang sudah terbit di jalur mandiri biasanya diinisiasi bersama komunitas komik lokal seperti  Komisi Solo (2008-2015), Tugitu Unite (2008-2012), IKILO (2016-Sekarang), dan lain sebagainya. Komiknya bisa dibaca dan ditemukan baik itu berwujud fisik seperti buku cetak, maupun non fisik seperti komik on line. Beberapa karya komiknya juga telah memenangkan kompetisi baik itu tingkat lokal maupun nasional.


Mujix meng-klaim dirinya sebagai komikus berambut kribo yang bercita-cita menjadi rockstar agar bisa segera punya pacar. Selain seorang Introver dan Urban Traveller, komikus yang sangat menyukai minum teh panas ini sedang berusaha menyelesaikan project komik cinta berjudul ‘Lemon Tea’ yang katanya sudah sampai bab 6. Saat ini Mujix berkeliaran di tiga kota, yakni Bogor, Boyolali, dan Solo.


Komikografi :

Si Amed | 2010 | Media Indonesia| Jakarta

Negara 1/2 Gila | 2014 | Mediakita | Jakarta

Proposal Untuk Presiden | 2015 |Dastan| Jakarta

Coloring Book For Adult | 2016 | Metargraf | Surakarta

Habibie: Cita-cita Si Amed |2016 | Metagraf | Surakarta

Old Friend | 2016 | SMAC | Tokyo

Menguak Pencurian Burung Nuri |2017 | Mizan | Bandung

Bukan Gamers Biasa | 2018 | Mizan | Bandung

Si Amed | 2018 | Ciayo Comic | Jakarta

Proposal Untuk Presiden: Full Color Edition | Mujix Book Project | Boyolali

Kompilasi Komik Si Amed | Segera Hadir


Ingin terhubung, berkenalan, atau sekedar bertukar cerita dengan Mujix? Silahkan kontak dia di:

Twitter & Instagram: @mujixmujix

Facebook: Mujiyono Sutarno

Rate this ebook

Tell us what you think.

Reading information

Smartphones and tablets
Install the Google Play Books app for Android and iPad/iPhone. It syncs automatically with your account and allows you to read online or offline wherever you are.
Laptops and computers
You can listen to audiobooks purchased on Google Play using your computer's web browser.
eReaders and other devices
To read on e-ink devices like Kobo eReaders, you'll need to download a file and transfer it to your device. Follow the detailed Help Center instructions to transfer the files to supported eReaders.