Secara garis besar, buku ajar ini pembahasannya mulai dari Pengenalan dan Konsep dasar Metodologi Penelitian, Filsafat dan hakekat penelitian, Etika penelitian, Penelusuran ide dan hipotesa, Pendahuluan Penelitian, Metodologi Penelitian, Hasil dan pembahasan, Daftar Pustaka, Bedah jurnal, Teknik presentasi, Membuat proposal penelitian, dan ditutup dengan materi mengenai studi kasus ( dalam tinjauan sosiologi hukum. Buku ajar ini disusun secara sistematis, ditulis dengan bahasa yang jelas dan mudah dipahami, dapat digunakan dalam kegiatan pembelajaran.